Sunday, January 3, 2016

Soal tentang Operasi pada queue dan contoh program



1.jelaskan pengertian dari Queue?
2.sebutkan beberapa contoh program dalam Queue?
3.Jelaskan kegunaan dari HEAD,TAIL,ARRAY DATA?
4.Jelaskan fungsi dari Enqueue?
5.Sebutkan jenis-jenis srtuktur data antrian  yang sering di gunakan  untuk menstimulasikan keadaan dunia nyata ?
Jawab :
1.       Pengertian Queue (Antrian) adalah suatu kumpulan data yang mana penambahan data / elemen hanya dapat dilakukan pada sisi belakang sedangkan penghapusan / pengeluaran elemen dilakukan pada sisi depan. Jenis struktur data antrian sering digunakan untuk menstimulasikan keadaan dunia nyata. Antrian banyak dijumpai dalam kehidupan sehari-hari. Misal : antrian registrasi mahasiswa, tiket kereta api dan lain-lain.
2.       Contoh beberapa program dalam queue :
a.       Prosedur createEmpty
b.      Prosedur enqueue
c.        Prosedur dequeue
3.         kegunaan dari HEAD,TAIL,ARRAY DATA :
HEAD yang akan berguna sebagai penanda bagian depan antrian, variabel TAIL yang akan berguna sebagai penanda bagian belakang antrian dan ARRAY DATA dari yang akan menyimpan data-data yang dimasukkan ke dalam queue tersebut.
4.         fungsi dari Enqueue: prosedur untuk mengeluarkan data/ nilai dari antrian.
5.         jenis-jenis srtuktur data antrian  yang sering di gunakan  untuk menstimulasikan keadaan dunia nyata: Antrian banyak dijumpai dalam kehidupan sehari-hari. Misal : antrian registrasi mahasiswa, tiket kereta api dan lain-lain. Berbeda dengan stack, prinsip yang digunakan dalam antrian adalah FIFO ( First In First Out ). Dengan kata lain, urutan keluar elemen akan sama dengan urutan masuknya.





0 comments:

Post a Comment